Kelapa sudah menjadi bagian kehidupan kita sehari-hari. Mulai digunakan untuk bahan masak, dibuat tepung, dibuat pot sabutnya, dibuat kusen-kusen kayunya dan masih banyak lagi. Bila kita masih bingung dan penasaran akan peluang dari kelapa, maka perlu mencari tahu apa itu kelapa dan industri yang bisa dihasilkan darinya. Untuk mudahnya bisa kita cari di dunia maya dengan kata kunci Pohon Industri Kelapa. Akan muncul alur industri yang bisa kita manfaatkan sebagai peluang usaha kita.
Mau ambil bagian yang mana dan mau dibuat seperti apa? tentu setelah kita tahu peluang yang sekiranya cocok untuk kita dan terukur, baru kita bisa ambil action.
Berikut Pohon Industri Kelapa yang bisa kita pelajari dan ambil peluannya.
Link File : https://drive.google.com/open?id=0B4Hdef2tL9niTUVPdkl6dG5kTFE
Belum ada tanggapan untuk "Pohon Industri Kelapa"
Posting Komentar